Halangan Saat Kencan Pertama
Unyumedia.com - Banyak sekali sekarang jejaring
sosial, contoh facebook dan twitter. Jejaring sosial ini biasanya dimanfaatkan
oleh orang yang mau mencari jodoh. Saat uda akrab di jejaring sosial,
kebanyakan mereka menindak lanjuti dengan cara ketemuan.
Saat kencan pertama dengan orang
yang kita kenal di jejaring sosial, biasanya ada aja halangannya, sekarang unyumedia.com
akan membahas halangan apa aja yang teradi di saat kencan pertama dengan orang
yang baru kita kenal, enteh kenal di facebook, twitter atau jejaring sosial
lainnya.
1. Ceroboh
Awalnya hanya bercanda, namun Anda benar-benar membuat baju pasangan
sobek cukup lebar saat akan berangkat kencan. Wah! Selain tidak mungkin pergi
dengan baju sobek, mood si dia pun langsung tak karuan dan Anda batal kencan.
2. Kabur!
Semuanya berjalan lancar, namun karena kali ini Anda benar-benar
terpikat pada si dia, momen yang paling dinanti jadi begitu mendebarkan.
Suasana sudah sangat mendukung dan Anda hampir saja berciuman, tapi apa yang
terjadi.. Anda pura-pura bersin dan berkelit mundur..
3. Oops.. Suami orang..
Kencan berjalan lancar, namun tidak sengaja Anda melihat foto wallpaper
handphonenya yang menunjukkan dia, seorang wanita dan bayi sedang berfoto
mesra, dan dia akhirnya tidak mengelak ketika Anda tanya lebih detail. Ya, Anda
berkencan dengan suami orang!
4. Dia.. menghilang!
Mungkin dari sekian kecelakaan kencan, ini yang paling menyebalkan. Anda
pergi berdua, lalu di tempat kencan dia bertemu dengan teman wanitanya. Dia
lebih asyik dengan teman wanitanya ini ketimbang dengan Anda, dan finally, ada
saja alasannya agar Anda tidak keberatan kencan usai lebih awal. Hari-hari
berikutnya dia menghilang tak memberi kabar.
5. Dia tidur
Usai pertandingan futsal dia memaksa untuk tetap menemui Anda di rumah,
berkencan di rumah sambil nonton film. Tapi sepanjang film berlangsung dia
malah tertidur, dan tidak juga bangun saat film usai.
6. Dia sakit
Sebenarnya dia sedang tidak enak badan, namun memaksakan diri untuk
datang karena terlanjur berjanji dengan Anda. Tentu saja bulir-bulir keringat,
wajah memerah dan rasa cemas karena sakit membuat Anda tidak bisa menikmati
kencan. Please.. jangan datang jika sakit!
7. Dibutakan adrenalin
Satu-satunya pertemuan dengan si dia yang bikin Anda jatuh hati adalah
di tengah sorotan lampu ribuan watt. Ajakan kencan pun langsung Anda terima!
Namun di hari yang ditentukan itu, dia kok tidak semenarik waktu itu ya.. Saat
berdua saja ternyata berbeda ketika sedang bersama-sama di tempat acara kapan
hari. Orangnya tidak seasyik yang Anda bayangkan!
Author: Mohammad
Mohammad is the founder of STC Network which offers Web Services and Online Business Solutions to clients around the globe. Read More →
Related Posts:
Asmara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Jika Kamu Menemukan Kejanggalan Tinggalkanlah Komentar Maka Secapatnya Akan Kami Respon Salam www.unyumedia.com